Home » , , » Cara konek Behringer cmd studio 4a ke Traktor scratch pro

Cara konek Behringer cmd studio 4a ke Traktor scratch pro

Dj controller Behringer Cmd 4a memang ada software bawaan yaitu Deckadance Le ( limited edition ). Yang mana versi ini tidak bisa untuk merekam apabila ingin membuat mixtape. Agar bisa merekam maka harus update ke versi yang mendukung. Cek disini deckadance V2

Nah.. cara update cukup gampang yaitu download disini deckdance update, jangan lupa siapkan licence bawaan yang ada di bundle controller.

Tapi behringer cmd studio 4a,  selain di hubungkan ke aplikasi dj deckadance bisa juga konek ke software traktor scracth pro. Kemarin ada yang comment nanya tutorial cara conek ke traktor pro, dan kebetulan Ane dapat infonya.

Cara konek Behringer cmd studio 4a ke Traktor scratch pro

Bagaimana cara konek behringer cmd studio 4a ke Traktor pro ?

Ini langkahnya :

Jangan lupa terlebih dahulu hubungkan controller ke komputer ( mac or windows )

1. Download dulu driver behringer 4a driver di sini , download sesuai os yang digunakan apakah windows atau osx. Juga aplikasinya di download

2. Setelah download driver install sampai selesai.

3. Jalankan software traktor pro, kemudian klik menu file - preference. Klik import dibagian bawah, browse aplikasi behringer studio 4a_Tsi yang sudah di download.

4. Pilih option controller manager. Di bagian device pilih behriger 4a mapping. In port pilih cmd studio. Out port " cmd studio. Close

Cara konek Behringer cmd studio 4a ke Traktor

5. Untuk audio setup pilih " cmd studio 4a Asio

Nah selanjutnya tinggal tes saja apakah tombol - tombol behringer studio cmd 4a sudah menyambung dengan software traktor pro.

Lihat video cara menghubungkan Behringer cmd studio 4a ke traktor pro, di bawah :


Ok sob... Itulah cara konek dj controller behringer cmd studio 4a ke software traktor scratch pro. Silahkan di coba. Semoga berhasil dengan mulus. Jika ada kendala silahkan hubungi teknisi yang bertugas...hehe

Hendryal
DJ tips dan Tutorial Fl studio Updated at: 03.26

9 comments:

  1. Permisi gan, kalau untuk behringer cmd studio 4a ke virtual dj ada gak tutorialnya cara menghubungkannya, trmksh
    Salam kenal saya Adek Dr Banda Aceh

    BalasHapus
    Balasan
    1. Bisa..tapi harus beli Licencenya seharga 99usd.. Atau gunakan versi pro berbayar

      Hapus
  2. Permisih mas Hendry. Kalo cara setting headphone biar connect gimana ya ? Ini headphone saya sudah saya tancep jack nya. Tapi gda keluar suara. Terimakasih mas...

    BalasHapus
  3. Permisi gan. Saya udah coba semua yg ada di tutorial itu. Tapi kok belum connect juga yaa. Makasih

    BalasHapus
  4. Hallo bang hendry mau tanya kalo buat sekarang di traktor 3 bisa ga ya ? saya nyari mappingnya susah banget :{

    BalasHapus
    Balasan
    1. belum pernah coba.. harusnya di include didalamnya sih mapingnya

      Hapus
    2. Bisa minta nomer w.a bang tolong

      Hapus
    3. dihalaman contact ada no wa ane.. cek aja

      Hapus

Thank for your comment, bro ! Di larang mencamtumkan link hidup. Bantu share articlenya ke teman lainnya.